GALERI FOTO
EDU FAIR SMA ISTIQAMAH BANDUNG
Edu Fair adalah acara yang dirancang untuk memberikan informasi dan inspirasi kepada siswa, kelas 12 terkait dunia pendidikan, khususnya dalam memilih jenjang karir untuk mewujudkan cita cita yang jadi impian
PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (P5)
Tema : Rekayasa Teknologi Topik : Pengembangan Jam Digital Cerdas untuk Meningkatkan Efisiensi dan Kesadaran Waktu di Sekolah
Rapat Perjanjian Kontrak Kerja Seluruh Civitas Studika Yayasan Istiqamah Bandung
Pembiasaan Gerakan Literasi Jurnal Membaca SMA Istiqmah
Kegiatan Pembiasaan Gerakan Literasi Jurnal Membaca SMA Istiqmah merupakan program yang dilaksanakan oleh peserta didik pada pagi hari sebelum kegiatan belajar mengajar dimulai
Kegiatan MPLS SMA Istiqamah 2024